Senin, 16 Maret 2015

Xerofit

Xerofit adalah tumbuhan yang hidup di daerah kering. Agar tumbuhanya tidak kekurangan air, tumbuhan xerofit beradaptasi dengan cara :
1)   Batangnya berbentuk seperti spon untuk menahan air dalam batang.
2)   Akarnya panjang dan banyak untuk memperluas bidang penyerapan.

3)   Daunya kecil tebal berlapis lilin, untuk mengurangi proses penguapan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar